7 Desain Id Card Keren untuk Karyawan Kantoran

7 Desain Id Card Keren untuk Karyawan Kantoran – Anda seorang karyawan yang ingin tampil keren sehari-hari saat bekerja? Mungkin kamu harus coba memakai id card. Dari artikel ini kamu dapat mengetahui cara membuat desain id card yang keren maksimal untuk karyawan kantoran. Tanpa berpikir dan bekerja keras, kamu dapat membuat sendiri desain id card yang super keren.

Saat ini, banyak aplikasi ponsel maupun web menawarkan template id card yang bervariasi. Kamu dapat dengan mudah membuat id card sendiri baik dengan laptop maupun ponsel Kamu.

Dalam artikel kali ini akan disajikan informasi tentang Desain Id Card Keren untuk Karyawan Kantoran, serta aplikasi yang dapat digunakan untuk membuat id card. Mari kita simak!

7 Desain Id Card Keren untuk Karyawan Kantoran

Berikut ini 7 contoh desain id card yang dapat kamu jadikan referensi :

1. Blue and White Id Card

7 Desain Id Card Keren untuk Karyawan Kantoran

Desain id card di atas cocok untuk kamu yang bekerja di bidang teknologi. Desain dengan dominan warna biru memberikan kesan segar. Ditambah dengan aksen garis yang berkesan modern.

Untuk edit id card di atas buka halaman ini : https://www.canva.com/templates/EAE3jS5UU5M-professional-portrait-business-card/

2. Navy and Orange Abstract Id Card

7 Desain Id Card Keren untuk Karyawan Kantoran

Jika kamu ingin membuat id card yang keren namun tak ingin terlalu kaku, desain id card di atas bisa jadi pilihan. Desain dengan warna latar navy atau biru gelap membuat kesan profesional. Perpaduannya dengan pola abstrak berwarna jingga dan abu-abu membuat id card di atas terlihat keren maksimal.

Untuk edit id card di atas buka halaman ini : https://www.canva.com/templates/EAFSQSddBg0-blue-abstract-id-name-vertical-business-card/

3. Orange and Brown Id Card

Desain Id Card Keren untuk Karyawan Kantoran

Warna earth adalah warna yang sekarang sedang menjadi trend. Salah satu warna earth adalah brown. Perpaduan antara brown dan orange membuat kesan netral. Pola desain mozaicnya membuat id cardnya terlihat modern.

Untuk edit id card di atas buka halaman ini : https://www.canva.com/templates/EAFWxnDUQk0-orange-and-brown-modern-marketing-vertical-business-card/

Baca Juga: Contoh Logo Cup Minuman Minimalis Kekinian

4. Black and Gold Id Card

Desain Id Card Keren untuk Karyawan Kantoran

Perpaduan warna hitam dan emas memang tak pernah salah. Desain di atas sangatlah pas untuk kamu ingin terlihat keren maksimal karena mempunyai id card yang mewah dan berkelas.

Untuk edit id card di atas buka halaman ini : https://www.freepik.com/free-vector/minimal-id-cards-template-concept_9907584.htm

5. Green Science Id Card

Desain Id Card Keren untuk Karyawan Kantoran

Desain id card di atas cocok sekali untuk kamu yang bekerja di bidang science. Id card dengan warna dominan hijau memberikan kesan natural dan dekat dengan pengetahuan maupun science.

Untuk edit id card di atas buka halaman ini : https://www.freepik.com/free-vector/gradient-science-id-card_20602495.htm

6. Black and White Id Card

Desain Id Card Keren untuk Karyawan Kantoran

Id card warna hitam dan putih? Mengapa tidak? Id card black and white juga akan terlihat keren lho. Id card di atas sangat cocok untuk kamu yang suka warna-warna basic seperti hitam dan putih.

Edit id card buka halaman ini : https://www.freepik.com/free-vector/flat-driving-school-id-card-template_22394730.htm

7. Modern Colorful Id Card

Desain Id Card Keren untuk Karyawan Kantoran

Id card dengan warna-warni tidak membuatnya terlihat norak. Warna-warni pola yang tergambar di latar belakang putih membuatnya terlihat colorful dan cerah. Kamu juga akan terlihat keren jika memiliki id card seperti ini.

Untuk edit id card di atas buka halaman ini : https://www.freepik.com/free-vector/flat-design-geometric-real-estate-id-card_18773287.htm

Baca Juga: Aplikasi Desain Label Makanan Unik dan Handmade

3 Aplikasi Pembuat Id card

Selain dari Desain Id Card Keren Maksimal di atas, kamu juga dapat membuatnya sendiri menggunakan aplikasi pembuat id card. Berikut ini 3 aplikasi yang dapat kamu gunakan untuk membuat id card :

1. Canva

Canva adalah salah satu tempat terbaik untuk membuat id card keren yang dapat Kamu download dan edit. Kamu dapat menggunakan aplikasi tema ini secara gratis tetapi beralih ke versi Pro jika diperlukan atau beli produk berbayar dengannya.

Selain mendesain id card sesuai keinginan Kamu dari awal, Kamu juga dapat memanfaatkan template gratis yang tersedia. Dengan begitu, pekerjaan Kamu bisa dilakukan dengan lebih mudah. Canva menawarkan banyak template berbayar dengan desain yang bagus. Aplikasi Canva juga tersedia sebagai versi web yang dapat Kamu gunakan dari layar komputer Kamu.

2. Freepik.com

Aplikasi pembuat id card lain yang dapat digunakan adalah Freepik.com

Jika Kamu sedang mencari desain id card, Kamu akan menemukan template id card yang sempurna di Freepik. Konten stok berkualitas tinggi Freepik membuat desain kamu terlihat profesional. Freepik memiliki akses ribuan gambar dan desain yang siap dipublikasikan dan siapkan proyek Kamu dengan cepat. Ada gambar dan gaya untuk setiap proyek, apa pun kebutuhan Kamu. Stok template Freepik diperbarui setiap hari sehingga Kamu dapat menemukan foto dan desain terbaru dan paling trendi.

3. Kemasaja.com

Aplikasi pembuat id card online yang berikutnya adalah kemasaja.com

Kemasaja membuat desain id card ini dengan sepenuh hati, temukan pilihan desain terbaik untuk bisnis kamu. Semua desain dapat diedit langsung di aplikasi ini. Tersedia banyak template desain di Kemasaja.com yang bisa kamu gunakan secara gratis. Tanpa perlu photoshop, corel atau illustrator untuk mengeditnya, disini sudah tersedia aplikasi sederhana untuk menyesuaikan konten sesuai dengan kebutuhan Kamu. Sangat mudah dan praktis!

Demikianlah informasi yang dapat disajikan. Dari 7 Desain Id Card Keren Maksimal di atas, manakah yang paling ingin kamu buat? Tentunya yang paling sesuai dengan produk yang kamu jual ya twibbs !

*** Agar tidak ketinggalan update berita berita menarik dan twibbon twibbon terbaru lainnya yang ada di twibbic.com . Jangan lewatkan dan dapatkan Berita berita Update lainnya dengan kunjungi dan Follow di Google News***

Leave a Comment